Minggu, 08 April 2012

IMPLANON LIMAS IMPLANT

GOLONGAN
 
KANDUNGAN
Etonogestrel.
 
INDIKASI
Kontrasepsi kerja panjang yang bersifat reversibel.
 
KONTRA INDIKASI
Diketahui atau diduga hamil, perdarahan vagina yang tidak terdiagnosa.
 
PERHATIAN
  • Dapat meningkatkan pertumbuhan tumor yang bergantung pada steroid.
  • Jangan lanjutkan pemakaian bila terdapat gangguan fungsi hati kronis atau akut.
  • Dapat terjadi chloasma gravidarum/topeng kehamilan (kloasma/keadaan kulit wajah yang berubah setempat menjadi tengguli, yang terjadi pada saat hamil).
    Interaksi obat : kemanjuran/keampuhan Etonogestrel dikurangi oleh Hidantoin, Barbiturat, Primidon, Karbamazepin, Rifampisin, Okskarbazepin, dan Griseofulvin.
  •  
    EFEK SAMPING
  • Sakit kepala, migren.
  • Mual, muntah.
  • Payudara menjadi terlalu lembek, nyeri, sekresi (mengeluarkan cairan).
  • Perubahan libido atau suasana hati.
  • Perubahan sekresi vagina.
  • Intoleransi lensa kontak.
  • Gangguan kulit.
  • Retensi cairan.
  • Perubahan berat badan.
  • Gangguan penglihatan.
  •  
    KEMASAN
    Implan lingkaran emas 68 mg x 1 biji.
     
    DOSIS
  • Sebelumnya tidak menggunakan kontrasepsi hormonal : masukkan pada hari ke 1-5 siklus haid alami pada wanita.
  • Perubahan dari suatu kontrasepsi oral kombinasi : masukkan pada hari berikutnya setelah tablet (aktif) terakhir.
  • Perubahan dari suatu metode yang hanya menggunakan progestagen : masukkan beberapa hari tetapi gunakan suatu metode barrier selama 7 hari pertama setelah implan dimasukkan.
    Setelah aborsi pada kehamilan trimester pertama : masukkan implan sesegera mungkin.
  • Setelah persalinan atau aborsi pada kehamilan trimester kedua : masukkan pada hari ke 21-28 setelah melahirkan atau absorsi.
  •  
    PENYAJIAN
    Tak ada pilihan
     
    761.429/kemasan

    0 komentar:

    Posting Komentar

    ™Beri Comment Anda Untuk Perubahan™

    Posting Komentar

    Template by : Rq Baraik-template.blogspot.com